REPRESENTASI NILAI SUFISTIK DALAM KUMPULAN PUISI KASMARAN KARYA USMAN ARRUMY

AKHMAD AKHMAD AKHMAD

Abstract


ABSTRAK: Karya sastra adalah bentuk kreativitas yang ada pada manusia dalam mencipta keindahan yang berisi sederetan pengalaman penulis, serta merupakan pencerminan penulis, terhadap fenomena dan realitas yang terjadi di masyarakat. Pandangan dunia pengarang merupakan interaksi dari pandangan pengarang. dengan kelompok sosial masyarakat di sekitar pengarang sehingga terbentuk karya.Representasi nilai sufistik perbuatan, keadaan, atau mewakili melakukan praktik-praktik mengetahui mensucikan jiwa, menjernihkan akhlak, membangun dhohir dan batin mendapatkan kebahagiaan abadi. Sehingga seorang yang melakukan praktik tersebut ketika berkarya, dapat dinilai dari karya-karyanya terkhusus dalam karya sastra. Kesusastraan sufistik yang menjadi tolok ukurnya ada pada sebuah diksi/kata yang diwakili pada puisi. Sehingga latar belakang penulis, dan hasil pembaca. Terciptanya karya sastra terkontaminasi oleh lingkungannya

Kata kunci: karya sastra, representasi bentuk nilai sufistik


Full Text:

PDF

Refbacks

  • There are currently no refbacks.