ANALISIS KEMAMPUAN PEMAHAMAN KONSEP PESERTA DIDIK BERDASARKAN TEORI APOS PADA MATERI RELASI DAN FUNGSI KELAS VIII MTs TMI PUJON

Nafi' Atun Nisrina, Surya Sari Faradiba, Tri Candra Wulandari

Abstract


Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan pemahamn konsep matematika berdasarkan teori Apos. Penelitian ini menggunakan Penelitian Kualitatif dengan jenis pendekatan deskriptif kualitatif. Subjek penelitian adalah 6 siswa kelas VIII-A MTs TMI Pujon yang terdiri dari 2 siswa dengan kemampuan matematika tinggi, 2 siswa dengan kemampuan matematika sedang, dan 2 siswa dengan kemampuan matematika rendah.. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu observasi, tes pemahaman materi relasi dan fungsi, dan wawancara. Adapun instrument yang digunakan adalah tes pemahaman materi relasi dan fungsi yang terdiri dari 2 soal uraian serta pedoman wawancara. Hasil penelitian ini adalah: Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswa dengan kemampuan rendah mampu melaksanakan proses aksi dengan baik namun melakukan kesalahan pada tahap proses. Siswa dengan kemampuan matematika sedang mampu melakukan aksi dan proses dengan baik tetapi belum sampai pada tahap objek dan skema sedangkan siswa dengan kemampuan matematika tinggi mampu melakukan tahapan aksi hingga skema dengan baik.

Kata kunci: Kemampuan Pemahaman Konsep,APOS, Materi Relasi dan Fungsi


Full Text:

PDF

References


Amelia, S. R., Syamsuri, & Santosa, C. A. (2021). Konstruksi Konsep Sistem Persamaan Linier

Tiga Variabel Bagi Siswa Sma Berdasarkan Teori Apos. Wilangan, Ii(1), 44-58.

Amir, A. (2014). Penggunaan Model Pembelajaran SQ3R Terhadap Pemahaman Konsep

Matematika. Logaritma, Ii(02), 115-127.

Anas, A., & A, F. (2018). Penerapan Model Pembelajaran React Dalam Peningkatan Pemahaman

Konsep Siswa. Jurnal Pendidikan Matematika Dan Ilmu Pengetahuan Alam, Vi(2), 157-

Anwar, Y. S., & Abdillah. (2016). Penerapan Teori Apos (Action, Process, Object, Schema) Untuk

Meningkatkan Pemahaman Konsep Program Linier Bagi Mahasiswa Program Studi

Pendidikan Matematika Tahun Akademik 2015/2016. Paedagoria, Xiv(2), 53-60.

Hadi, S., & Kasum, M. U. (2015). Pemahaman Konsep Matematika Siswa Smp Melalui Penerapan

Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Memeriksa Berpasangan (Pair Checks). Edu-Mat

Jurnal Pendidikan Matematika, Iii(1), 59-66.

Hidayat, R., & Abdillah. (2019). Ilmu Pendidikan "Konsep, Teori Dan Aplikasinya". Medan:

Lembaga Peduli Pengembangan Pendidikan Indonesia (Lpppi).

Massitin, R. (2017). Koneksi Matematis Dan Berpikir Kreatif Dalam Pembelajaran Matematika

Dengan Teori Apos . Al-Khwarizmi: Jurnal Pendidikan Matematika Dan Ilmu Pengetahuan

Alam, 87-100.

Siagian, M. D. (2016). Kemampuan Koneksi Matematika Dalam Pembelajaran Matematika. Mes

(Journal Of Mathematics Education And Science), 58-67.

Sugiono. (2015). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Alfabeta, 64.

Wahyunita, E. N., & Parta, I. N. (2021). Pemerolehan Pemahaman Siswa Tentang Relasi Fungsi

Kelas Viii Berdasarkan Teori Apos. 7.

Zulnaidi, H., & Zakaria, E. (2012). The Effect Of Using Geogebra On Conceptual And Procedural

Knowledge Of High School Mathematics Students. Canadian Center Of Science And

Education, 102-106.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.