PERANAN SATLANTAS DALAM MENANGGULANGI PELANGGARAN LALU LINTAS UNTUK MENEKAN JUMLAH KECELAKAAN LALU LINTAS DI POLSEK PUJON

Ayu Shintya

Abstract


ABSTRACT

The background of this thesis is to determine the role of traffic police in tackling traffic violations to reduce the number of traffic accidents. So it is necessary to discuss the factors that cause traffic violations, efforts to overcome traffic violations, and obstacles to traffic violations in overcoming traffic violations. If not taken seriously, the number of traffic accidents will increase and increase in the future.By using a qualitative descriptive approach research method to understand and approach the object of research. It is hoped that with this method researchers can find out in detail about the factors that cause traffic violations in Pujon, the efforts and constraints of Traffic Traffic Units in dealing with traffic violations in Pujon.

Keywords: Traffic Traffic, Number of Accidents, Traffic

 

ABSTRAK

Penelitian ini dilatarbelakangi untuk mengetahui peranan satlantas dalam menanggulangi pelanggaran lalu lintas untuk menekan jumlah kecelakaan lalu lintas. Sehingga diperlukan adanya pembahasan dalam faktor penyebab terjadinya pelanggaran lalu lintas, upaya satlantas menanggulangi pelanggaran lalu lintas, serta kendala satlantas dalam menanggulangi pelanggaran lalu lintas. Jika tidak ditangani secara serius, jumlah kecelakaan lalu lintas akan semakin meningkat dan bertambah nantinnya. Dengan menggunakan metode penelitian pendekatan deskriptif kualitatif untuk memahami dan mendekati obyek penelitian. Diharapkan dengan metode ini peneliti dapat mengetahui secara rinci mengenai factor yang menyebabkan terjadinya pelanggaran lalu lintas di Pujon, Upaya dan Kendala Satlantas dalam meanggulangi pelanggaran lalu lintas di Pujon.

Kata Kunci : Satlantas, Jumlah Kecelakaan, Lalu lintas


Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Peraturan Perundang-Undangan

Undang –undang lalu lintas dan angkutan jalan nomor 14 tahun 1992

Buku

Halimah menuju tertib lalu lintas Jakarta tahun 1985.

Muchsin (2006) ikhitisar ilmu hukum Jakarta : badab penerbit IBLAM

Muhamd ali , kamus lengkap Bahasa indonesia , pustaka amani , jakarta

Santoso agus 2012, hukum moral dan keadilan . Jakarta kencana prenada media grup

SPN Batua polda ,pendidikan brigadier dalmas polri : modal UU. No. 2 than 2002 tentang kepolisian republik Indonesia

Suwardojo ,rekayasa ,bhatra aksara ,Jakarta ,1995


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Powered by Open Journal System Developer(s)Public Knowledge Project