PENGARUH HARGA, STORE ATMOSPHERE, PRODUK KOPI LOKAL DAN PRODUK KOPI INTERNASIONAL TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN (STUDI PADA KONSUMEN EXCELSO COFFEE MALL OLYMPIC GARDEN MALANG)

Ajeng Pratiwi, Sri Nuringwahyu, Ratna Nikin Hardati

Sari


Penelitian ini akan dilakukan di Excelso Coffee Mall Olympic Garden Malang. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh harga, store atmosphere, produk kopi lokal dan produk kopi internasional terhadap kepuasan konsumen, untuk mengetahui kontribusi naik turunnya variabel bebas (X) terhadap variabel terikat (Y) dan untuk mengetahui variabel yang berpengaruh dominan terhadap kepuasan konsumen. Jenis penelitian adalah kuantitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner dan observasi. Jumlah sampel yang digunakan 100 orang menggunakan metode analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian ini menunjukkan variable harga tidak berpengaruh signifkan secara parsial terhadap kepuasan konsumen. Variabel store atmosphere tidak berpengaruh signifikan secara parsial terhadap kepuasan konsumen. Variabel produk kopi lokal berpengaruh signifikan secara parsial terhadap kepuasan konsumen. Variabel produk kopi internasional berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen. Terdapat pengaruh simultan variabel harga, store atmosphere, produk kopi lokal dan produk kopi internasional berpengaruh signifikan terhadap kepuasan konsumen

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Florencia Irena Sari Listiono. (2015). Pengaruh Store Atmosphere Terhadap Loyalitas Konsumen Dengan Kepuasan Konsumen Sebagai Variabel Intervening di Libreria Eatery Surabaya. Jurnal Manajemen Pemasaran Petra. Vol. 1. No. 1.

Hasan, I. (2009). Analisis Data Penelitian dengan Statistik. Jakarta: PT Bumi Askara.

Kotler, G. A. (2008). Prinsip-Prinsip Pemasaran. Jilid 1. Jakarta: Erlangga. Kotler, P., & Keller, K. (2008). Manajemen Pemasaran. Jakarta: Erlangga. Kotler, P., & Keller, K. (2016). Marketing Managemen. Jakarta: Erlangga.

Lupiyoadi, R. (2001). Manajemen Pemasaran Jasa,Teori dan Praktik. Edisi Pertama. Jakarta: Salemba Empat.

.Pangganbean, E. (2012). The Secret of Barista.

Priansa, D. J. (2017). Perilaku Konsumen dalam Persaingan Bisnis Kontemporer. Bandung: Alfabeta.

Priyono, Achmad Agus. (2015). Analisis Data dengan SPSS. Malang: Badan Penerbit Fakultas Ekonomi Universitas Islam Malang.

Sarwoko. (2007). Statistik Inferensi Untuk Ekonomi dan Bisnis. Yogyakarta: Andi.

Sugiarto. (2017). Metode Penelitian Bisnis. Yoyakarta: CV. Andy Offset.

Sugiyono. (2005). Metode Penelitian Administrasi. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sunyoto, D., & Setiawan. A. (2013). Statistik Kesehata Paramatrik, Non Paramatrik, Validitas, dan Reliabilitas. Yogyakarta: Nuha Medika.

Suliyanto. (2009). Metode Riset Bisnis. Yogyakarta: C.V ANDI OFFSET.

Tjiptono, F. (2008). Strategi Pemasaran. Edisi Ketiga. Yogyakarta: Andi.

Utami, C. W. (2008). Manajemen Barang Dagangan Dalam Bisnis Ritel. Malang: Banyumedia


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.