PENGARUH CITRA DESTINASI, FASILITAS WISATA, DAN STRATEGI ELECTRONIC-WORD OF MOUTH (E-WOM) TERHADAP KEPUTUSAN BERKUNJUNG WISATAWAN (STUDI PADA PENGUNJUNG WISATA BUKIT KAPUR SELO TIRTO GIRI, DESA SEKAPUK, KECAMATAN UJUNGPANGKAH, KABUPATEN GRESIK)

Nur Saifatun Nafiati, Siti Saroh, Dadang Krisdianto

Sari


Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa masing-masing variabel citra destinasi, fasilitas wisata, dan E-WOM berpengaruh positif dan signifikan secara parsial terhadap variabel keputusan berkunjung wisatawan. Selain itu semua variabel citra destinasi, fasilitas wisata, dan E-WOM berpengaruh positif dan signifikan secara simultan terhadap variabel keputusan berkunjung wisatawan.


Kata Kunci


Citra Destinasi, Fasilitas Wisata, E-WOM, dan Keputusan Berkunjung Wisatawan

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Arikunto, Suharsimi. 2013. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta

Damanik dan Weber. 2006. Perencanaan Ekowisata. Yogyakarta: CV. Andi Offset

Ghazali, Imam. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS 25, Edisi 9. Semarang: UNDIP

Isdarmanto. 2016. Dasar-Dasar Kepariwisataan dan Pengelolaan Destinasi Pariwisata. Yogyakarta: Gerbang Media Aksara

Kabar Jawa Timur.com. 2020. Wisata Setigi Raih Penghargaan Indonesian The Most Potential Destination Award 2020. [Internet], 17 Desember 2020. Available from: [Accessed 17 Desember 2020, Pukul 21.05 WIB]

Priansa, D. J. 2017. Komunikasi Pemasaran Terpadu pada Era Media Sosial. Bandung: CV. Pustaka Setia

Riduwan dan Kuncoro, E. A. 2014. Cara Menggunakan dan Memaknai Path Analysis. Bandung: Alfabeta.

Sangadji, E. M., Sopiah. 2013. Perilaku Konsumen, Pendekatan Praktis Disertai Himpunan Jurnal Penelitian. Yogyakarta: CV, Andi Offset

Sugiyono. 2013. Metodologi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfabeta

Sugiyono. 2015. Metode Penelitian Kombinasi (Mix Methods). Bandung: Alfabeta.

Sulistyadi, Y. Eddyono, F. Entas, D. 2021. Indikator Perencanaan Pengembangan Pariwisata Berkelanjutan. Lampung: CV. Anugrah Utama Raharja

Supriyanto, A.S dan Maharani, V. 2013. Metodologi Penelitian Manajemen Sumber Daya Manusia (Teori, Kuesioner, dan Analisis Data). Malang: UIN-Maliki Press

Yoeti, Oka. 2003. Tours and Travel Marketing. Jakarta: PT. Pradnya Paramita.


Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.