Pengaruh Atribut Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Konsumen Studi Kasus : Kedai Pesen Kopi Kota Malang

Dhalia Qulum Nuraini, Bambang Siswadi Siswadi, Ir. M. N. Sudjoni, MP

Abstract


Penelitian Pengaruh Atribut Kepuasan Konsumen terhadap Loyalitas Konsumen Kedai Pesen Kopi di Kota Malang ini betujuan untuk mengetahui tingkat kepuasan konsumen, mengetahui loyalitas konsumen, dan pengaruh atribut kepuasan terhadap loyalitas konsumen Kedai Pesen Kopi to the product berada pada kategori memuaskan, variabel Attributes related to the service  berada pada kategori  cukup puas, dan  variabel Attributes related to the purchase berada pada kategori  cukup puas. Tingkat loyalitas konsumen didominasi oleh kelompok commited Buyer yaitu konsumen yang tidak hanya menyukai merek namun juga memiliki kebanggaan dalam mengkonsumsi produk Kedai Pesen Kopi, sedangkan konsumen pada kelompok Habitual Buyer atau kebiasaan membeli menempati peringkat terendah dalam piramida Aaker, serta terdapat pengaruh positif yang signifikan antara kepuasan konsumen dengan loyalitas konsumen

Full Text:

PDF

References


Internasional Coffe Organization Indonesia,2011-2017 Data Konsumsi Kopi Per Kapita Per Hari Per Tahun Mulai Tahun ,2011-2017.

Christopher Richie Rahardjo ,2016,.Faktor Yang Menjadi Frekuensi Konsumen Dalam Membeli Produk Frozen Food.Program Studi Manajemen Fakultas manajemen Bisnis,Universitas Ciputra.

Fernanda Florencia Pramono.Analisis Faktor-Faktor Preferensi Konsumen Yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Sayur Organik.departemen Administrasi Bisnis,Fakultas Ilmu Sosisal dan Ilmu Politik Universitas Diponegoro.

Aisyah Erinda,Srikandi Kumadji.Analisis Faktor-Faktor Preferensi Pelanggan Dan Pengaruhnya Terhadap Keputusan Pembelian.(Study Terhadap Pelanggan McDonald’s di Indonesia dan Malaysia.fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya.

N.Rahardi,R.Wiliasih.2016.Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Preferensi Konsumen Terhadap Hotel Syariah.Departemen Ilmu Ekonomi Institut Pertanian Bogor,Kampus IPB.

Reni.2016.Pengaruh Atribut Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Konsumen The Racek di Kota Malang. Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian, Universitas Islam Malang.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2020 Dhalia Qulum Nuraini



Supported by: